Kapolres Gowa Sambut Kedatangan Pendalaman TIM Itwasum Polri Dalam Operasi Ketupat 2024

ASWAR
Kamis, 18 April 2024, April 18, 2024 WIB Last Updated 2024-06-17T20:32:26Z
masukkan script iklan disini
masukkan script iklan disini
PENAJURNALIS.MY.ID, GOWA - Kapolres Gowa, AKBP R.T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K., menyambut kedatangan Pendalaman Tim Itwasum Polri yang dipimpin oleh BRIGJEN POL Andi Syahriful Taufik, S.I.K., M.S.I. Tim tersebut tiba untuk melaksanakan Pengawasan Operasi "KETUPAT-2024" dalam rangka Pengamanan Idul Fitri 1445 H, Kamis (18/04/2024).

Di Polres Gowa, Timwas Ops Ketupat ITWASUM POLRI Tahun 2024 melakukan pemeriksaan dan pendalaman sebagai bagian dari operasi tersebut.
Ketua Tim Was Ops, BRIGJEN POL Andi Syahriful Taufik, S.I.K., M.S.I., menyampaikan bahwa Operasi Ketupat 2024 berjalan dengan baik, aman, dan lancar. Arus mudik lebaran pun dapat berjalan tanpa kendala. 

Beliau juga menekankan pentingnya pelaksanaan tugas dengan keikhlasan, sesuai pesan dari Presiden Jokowi, bahwa menjadi polisi bukan hanya sebuah profesi, tetapi juga sebuah panggilan untuk mengabdi kepada masyarakat.


@ASWAR
Komentar

Tampilkan

Terkini